Skip to content
Home » 7 Objek Wisata Bali Timur

7 Objek Wisata Bali Timur

    5 Wisata Pantai di Bali Selatan

    Bali tidak henti-hentinya menyediakan banyak objek wisata unggulan yang mampu menarik wisatawan dari berbagai tempat, baik lokal maupun mancanegara. Anda juga perlu memasukkan tempat ini ke daftar tempat yang harus dikunjungi saat liburan bersama orang tersayang menggunakan jasa sewa mobil Bali.

    Rekomendasi Objek Wisata Bali Timur

    Menghabiskan waktu liburan bersama orang tersayang akan menjadi momen terbaik yang harus direncanakan sebaik mungkin. Tujuannya adalah untuk memberikan pengalaman baru dan tak terlupakan selama melakukan aktivitas itu. Jika bingung ingin pergi kemana, simak ulasan di bawah ini!

    1. Pura Besakih

    Keberadaan pura di Bali memang sudah tidak asing lagi mengingat mayoritas penduduk di Pulau tersebut menganut agama Hindu. Anda juga bisa memasukkan tempat ini ke dalam destinasi wisata yang harus dikunjungi saat liburan bersama keluarga, teman, maupun orang tersayang.

    Di sini, terdapat pemandangan indah alam dan bangunan pura yang sangat menawan. Perlu diketahui oleh para pengunjung yang berasal dari luar kota, jangan pernah menggunakan jasa pemandu maupun calon karena biayanya sangat mahal. Sebaiknya, percayakan semuanya pada jasa sewa mobil Bali saja.

    • Pantai Pasir Putih

    Berkunjung menggunakan jasa sewa mobil Bali menjadi salah satu alternatif paling tepat jika ingin menikmati perjalanan liburan selama di Pulau Dewata. Anda bisa berkunjung ke Pantai Pasir Putih yang lokasinya berada di daerah Candidasa dan terkenal dengan sebutan pantai Virgin Beach.

    Untuk bisa menjangkau tempat ini, Anda perlu melewati hutan terlebih dahulu. Tidak perlu khawatir, karena sepanjang perjalanan, suasananya sangatlah nyaman. Ini juga dapat menambah pengalaman baru liburan sambil berpetualang. Selain itu, pantai itu cocok jika ingin berlibur bersama keluarga.

    • Istana Taman Gili Kerta Gosa

    Rekomendasi destinasi wisata berikutnya yang bisa Anda kunjungi saat ke Bali adalah Istana Taman Gili Kerta Gosa. Tempat ini dirancang langsung oleh pangeran yang bernama Dewa Agung Jambe 1. Ini dapat dijadikan sebagai objek wisata edukasi yang menawarkan bangunan kaya akan nilai budaya.

    Tidak hanya itu saja, nilai historis berkaitan dengan budaya Bali dan sejarahnya pun bisa Anda lihat dari sini. Selain itu, saat berkunjung kesini, pengunjung juga dapat melakukan kunjungan ke berbagai tempat wisata, seperti Desa Penglipuran, Pantai Kusamba, Pura Goa Lawah, dan banyak lainnya.

    • Desa Bali Aga

    Bali menjadi salah satu tempat yang masih sangat terjaga tradisi di setiap Desanya. Salah satu desa wisata yang bisa pengunjung kunjungi saat berlibur ke Pulau Dewata adalah Desa Bali Aga. Dulunya, desa ini merupakan tempat yang ditinggal oleh para keturunan pendatang dari kerajaan Majapahit.

    Tidak hanya itu saja, tempat ini juga menjadi lokasi di mana orang terkaya di Bali tinggal. Meskipun demikian, orang tersebut sangatlah ramah kepada wisatawan yang datang mengunjungi desa Aga. Di sini, Anda juga bisa melihat pohon Trunyan yang populer dengan adanya tradisi penguburan mayat.

    • Istana Air Tirta Gangga

    Ingin bepergian ke tempat para bangsawan Bali? Mungkin Istana Air Tirta Gangga bisa menjadi salah satu solusi terbaiknya. Di sini, Anda dapat melihat taman-taman cantik yang dihiasi dengan aneka bunga. Disamping itu, di area ini terdapat kolam ikan serta patung yang memiliki desain eksotis. 

    Tirta Gangga sendiri adalah sebuah kolam labirin yang merupakan warisan kerajaan Karangasem yang berada di era raja Anak Agung Anglurah tahun 1984. Lokasinya berada di tengah-tengah persawahan hijau, sehingga membuat kegiatan liburan ke tempat ini menjadi lebih menyenangkan dan nyaman.

    • Desa Sedimen

    Bali Timur menyediakan banyak desa wisata yang bahkan sangat populer di telinga wisatawan, baik lokal maupun internasional. Salah satunya yang harus Anda kunjungi saat liburan adalah Desa Sedimen. Ini memiliki keindahan alam yang tiada duanya, karena berada di lereng bukit selatan dari Gunung Agung.

    Anda bisa melihat pemandangan alam berupa hamparan sawah serta perkebunan yang sangat luas, asri, dan juga cantik. Tidak hanya itu saja, di sini juga terdapat beragam warisan budaya yang dapat dijadikan sebagai wadah edukasi menambah wawasan mengenai adat istiadat yang berada di suatu wilayah.

    • Pura Lempuyang

    Objek wisata selanjutnya yang harus Anda masukkan ke dalam list adalah Pura Lempuyang. Wisatawan dapat berkunjung menggunakan jasa sewa mobil Bali untuk mencegah adanya kendala, terutama bagi pengunjung yang berasal dari luar pulau. Pura ini menjadi tempat suci yang dipercaya menjaga Bali.

    Selain itu, tempat ini juga menjadi favorit banyak wisatawan dari luar negeri. Lokasinya berada di sisi Timur dari Pulau Bali, tepatnya di Kabupaten Karangasem. Area ini menyediakan berbagai spot foto menarik yang bisa menjadi latar belakang pada foto untuk mempercantik tampilan akun media sosial.

    Demikianlah informasi berkaitan dengan objek wisata Bali Timur yang bisa pembaca jadikan sebagai solusi untuk menghabiskan waktu liburan bersama orang tersayang. Percayakan perjalanan Anda bersama jasa sewa mobil Bali dan kunjungi website officialnya di Lia Trans Bali 

    Call Now Button